Petugas gabungan mengevakuasi jenazah wisatawan yang menjadi korban saat terjadi bencana longsor di Banjar Begawan, Desa Melinggih Kelod, Payangan, Gianyar, Bali, Jumat (26/11/2021). Bencana longsor yang terjadi pada Kamis (25/11/2021) sekitar pukul 14.00 Wita di kawasan wisata arung jeram yang menimpa rombongan wisatawan tersebut menewaskan tiga orang dan tiga orang mengalami luka-luka akibat tertimbun material tanah longsor.

In Picture: Pencarian Korban Longsor di Kawasan Wisata Arung Jeram

REPUBLIKA.CO.ID, GIANYAR -- Petugas gabungan mencari wisatawan yang menjadi korban saat terjadi bencana longsor di Banjar Begawan, Desa Melinggih Kelod, Payangan, Gianyar, Bali, Jumat (26/11/2021). Bencana longsor yang terjadi pada Kamis (25/11/2021) sekitar pukul 14.00 Wita di kawasan wisata arung jeram yang menimpa rombongan wisatawan tersebut menewaskan tiga orang dan tiga orang mengalami luka-luka akibat tertimbun material tanah...

Seorang anak berjalan melintasi banjir di permukiman warga di Kota Sorong, Papua Barat, Kaamis (16/7/2020). Hujan dengan intensitas tinggi di kawasan tersebut mengakibatkan banjir dan longsor dengan data sementara dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat, dua warga orang meninggal dunia akibat tertimbun longsor dan seorang warga meninggal karena tersengat arus listrik.

In Picture: Banjir dan Longsor di Sorong, 3 Warga Tewas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bencana hidrometeorologi berupa banjir dan longsor kembali menelan korban jiwa. Kali ini banjir dan longsor Kota Sorong, Papua Barat, Kamis (16/7) malam. Akibatnya tiga jiwa meninggal dunia.     Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Raditya Jati menjelaskan, banjir dan longsor terjadi pada Kamis pukul 21.33 waktu setempat.  "Kejadian tersebut dipicu oleh hujan dengan intensitas tinggi beberapa...