Advertisement
#banjir-di-aceh-timur
Senin , 28 Feb 2022, 00:45 WIB
BPBD: 10.344 Jiwa Terdampak Banjir di Aceh Timur
REPUBLIKA.CO.ID, ACEH – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Aceh Timur, Provinsi Aceh, menyatakan, banjir yang melanda daerah itu kini semakin meluas. Akibatnya, sebanyak 10.344 jiwa terdampak bencana alam tersebut. "Banjir...
Sabtu , 20 Nov 2021, 03:39 WIB
BNPB: 300 Rumah Warga Aceh Timur Terendam Banjir
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak 300 unit rumah warga Aceh Timur, Provinsi Aceh terendam banjir pada Kamis (18/11), pukul 23.45 WIB dengan ketinggian muka air 50 sampai 70 sentimeter. Menurut Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari, banjir tersebut disebabkan hujan yang terus mengguyur Kecamatan Indra Makmur selama beberapa hari. "Kondisi saat ini banjir berangsur surut pada beberapa wilayah...