Pohon aprikot mekar di depan gedung apartemen yang hancur di Izium, wilayah Kharkiv, Ukraina, Sabtu, 6 April 2024.

Korsel Buat Perjanjian Sediakan Dana Kerja Sama Ekonomi untuk Ukraina

REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Kementerian Ekonomi dan Keuangan Korea Selatan pada Ahad (21/4/2024) mengatakan pihaknya telah menandatangani perjanjian kerangka kerja dengan Ukraina untuk menyediakan dana kerja sama ekonomi kepada negara yang dilanda perang tersebut. Perjanjian tersebut akan membuka jalan bagi Seoul untuk melaksanakan janji yang telah diberikan yaitu memberikan pinjaman berbunga rendah sebesar 2,1 miliar dolar AS (Rp 34,04 triliun) kepada...

Kantor Pusat Bank Dunia di Washington DC, Amerika Serikat

Politik Global dan El Nino Jadi Tantangan Perekonomian Tahun Depan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bank Dunia mencatat pada tahun depan pertumbuhan ekonomi masih memiliki beberapa tantangan. Kondisi politik global dan elnino menjadi salah satu tantangan ke depan. World Bank Country Director for Indonesia and Timor Leste Satu Kahkonen menjelaskan, dua faktor yang membebani pertumbuhan global dan perdagangan internasional saat ini adalah kondisi ketidakpastian politik, kondisi geopolitik dan juga inflasi yang melejit....