Advertisement
#bank-restrukturisasi-kredit
Senin , 07 Sep 2015, 18:02 WIB
Bank Siasati Kredit Bermasalah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --- Kondisi perekonomian yang melemah membuat sejumlah bank melakukan restrukturisasi kredit untuk menjaga kualitas peminjaman. Posisi rasio kredit bermasalah (NPL) per kuartal kedua tercatat sebesar 2,56 persen....