#bansos-dihentikan
Kamis , 08 Feb 2024, 05:45 WIB
KPK Wanti-Wanti Pemerintah untuk Evaluasi Bansos
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyoroti penyaluran bantuan sosial (bansos) yang masif dilakukan pemerintah dalam beberapa waktu terakhir. KPK mewanti-wanti pemerintah untuk mengevaluasi penyaluran bansos, termasuk memastikan validitas...
Rabu , 07 Feb 2024, 18:41 WIB
Penyaluran Bantuan Beras Disetop Sementara
JAKARTA – Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) memastikan penyaluran bantuan pangan beras disetop sementara pada 8-14 Februari. Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan, penghentian sementara ini dilakukan agar proses Pemilu berjalan dengan tenang. “Jadi, tanggal 8 sampai 9 Februari yang merupakan hari libur nasional dan 10...
Jumat , 23 Apr 2021, 22:37 WIB
Soal Bansos Tunai Dihentikan, Ini Tanggapan Gerindra
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Ketua Fraksi Gerindra DPR RI, Ahmad Muzani,...