Masyarakat adat Kasepuhan Cisungsang membawa padi saat tradisi Seren Taun di Desa Cisungsang, Lebak, Banten, Ahad (29/9/2024). Seren Taun Kasepuhan Cisungsang yang biasa dilaksanakan pada bulan Rayagung dalam kalender masyarakat Sunda tersebut  merupakan ungkapan rasa syukur sekaligus menghormati Nyi Pohaci yaitu dewi padi atas panen berlimpah pada tahun ini.

In Picture: Melihat Lebih Dekat Tradisi Seren Taun Kasepuhan Cisungsang

REPUBLIKA.CO.ID, LEBAK -- Masyarakat adat Kasepuhan Cisungsang membawa padi saat tradisi Seren Taun di Desa Cisungsang, Lebak, Banten, Ahad (29/9/2024). Seren Taun Kasepuhan Cisungsang yang biasa dilaksanakan pada bulan Rayagung dalam kalender masyarakat Sunda tersebut  merupakan ungkapan rasa syukur sekaligus menghormati Nyi Pohaci yaitu dewi padi atas panen berlimpah pada tahun...

.

Pantai Cihara Lebak, Permata Tersembunyi di Banten Yang Mempesona

Foto: @airinrachmidianyTOPNEWS62.COM Pantai Cihara yang terletak di Kabupaten Lebak Banten, mulai menyita perhatian publik sebagai destinasi wisata baru yang menjanjikan. Dengan hamparan pasir putih yang membentang dan deburan ombak yang tenang, panorama laut yang indah dengan latar belakang bukit-bukit hijau yang menawan, pantai ini menjadi lokasi sempurna bagi anda yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih asli.Dalam sebuah...