Advertisement
#bantuan-banjir-bekasi
Senin , 10 Mar 2025, 12:22 WIB
Bantuan Makanan Disalurkan ke Pengungsi Korban Banjir di Jakarta Timur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- BPJS Ketenagakerjaan bersama pemerintah provinsi DKI Jakarta salurkan donasi berupa makanan matang untuk Pengungsi yang terkena dampak bencana banjir. Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Gubernur DKI Jakarta...
Sabtu , 08 Mar 2025, 17:20 WIB
Bantu Warga Terdampak Banjir Bekasi, Bank DKI Salurkan 7 Ton Beras dan Paket Sembako
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bank DKI ikut membantu penanganan banjir di Bekasi dengan menyalurkan 7.000 kilogram (kg) atau 7 ton beras dan paket sembako. Penyerahan bantuan itu secara simbolis dilakukan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jakata Marullah Matali pada Kamis (6/3/2025). Direktur Utama Bank DKI Agus H Widodo mengatakan, bantuan ini diberikan sebagai langkah Bank DKI mendukung upaya Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jakarta...