Advertisement
#bantuan-kapal-kemanusiaan
Selasa , 04 Apr 2017, 23:16 WIB
ACT Siap Kirimkan Bantuan Pangan Via Kapal Kemanusiaan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Berbuat lebih jauh untuk meredam krisis kelaparan, Aksi Cepat Tanggap (ACT) sedang menyiapkan Kapal Kemanusiaan yang akan membawa donasi pangan ke empat negeri yang terpapar krisis...