#bayern-munich-vs-hoffenheim
Sabtu , 13 Jan 2024, 10:20 WIB
Harry Kane Samai Rekor Gol Lewandowski dalam Kemenangan 3-0 atas Hoffenheim
REPUBLIKA.CO.ID, MUNCHEN -- Harry Kane menyamai rekor gol setengah musim Bundesliga Robert Lewandowski dengan golnya yang terlambat, tetapi Jamal Musiala-lah yang memberikan keunggulan nyata dalam kemenangan 3-0 Bayern Muenchen atas...
Sabtu , 13 Jan 2024, 06:37 WIB
In Picture: Bayern Munich Menang Telak Atas Hoffenheim 3-0
REPUBLIKA.CO.ID, MUNICH. -- Bayern Munich menjamu Hoffenheim dalam lanjutan Bundesliga, Sabtu (13/1) dini hari WIB. Pertandingan Bayern Munich melawan Hoffenheim berakhir 3-0, untuk kemenangan tuan rumah. Bayern Munich unggul lewat gol gelandang tengah Jamal Musiala di menit ke-18 dan ke-70. Harry Kane memastikan kemenangan Die Roten jadi tiga gol tanpa balas pada menit ke-90. Atas hasil itu, Bayern Munich masih berada di peringkat kedua klasemen Bundesliga dengan 41 poin dari 16...