Advertisement
#bbm-langka-di-palu
Jumat , 05 Oct 2018, 14:08 WIB
Ini Alasan JK Minta SPBU Jual BBM Secara Eceran
REPUBLIKA.CO.ID, PALU -- Wakil Presiden Jusuf Kalla memerintahkan kepada SPBU di Palu, Sulawesi Tengah untuk menjual bahan bakar minyak secara eceran. JK memerintahkan ahar penjualan dilakukan menggunakan ukuran liter secara...
Jumat , 05 Oct 2018, 13:15 WIB
Wapres Imbau SPBU Jual BBM di Palu Secara Konvensional
REPUBLIKA.CO.ID, PALU -- Wakil Presiden Jusuf Kalla meninjau langsung kondisi pascabencana gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah, terutama Palu, Donggala dan Sigi. JK juga menyempatkan mendatangi masyarakat yang sedang antre di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Jalan Diponegoro, Kota Palu, Jumat (5/10). Menyaksikan panjangnya antrean warga yang ingin membeli BBM, JK meminta SPBU menjual Bahan Bakar Minyak (BBM) secara...