Ilustrasi bedah rumah yang dilakukan Baznas Palangka Raya.

Sambut 2023, Baznas Palangka Raya Bedah Rumah tak Layak Huni

REPUBLIKA.CO.ID, PALANGKA RAYA — Menyambut tahun baru tak selamanya dengan pesta dan hura-hura. Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Palangka Raya melakukan hal yang berbeda. Mereka melakukan bedah rumah tak layak huni yang dihadiahkan kepada masyarakat dhuafa. Program itu dilangsungkan sejak beberapa waktu lalu. Kemudian diserahkan kepada tiga penerima manfaat program perbaikan rumah menjadi layak huni pada pekan lalu. "Rumah yang dibedah itu...

Pulau Sebira, Kepulauan Seribu, DKI Jakarta

Kepulauan Seribu Memulai Program Bedah Rumah di Pulau Sebira

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bupati Kepulauan Seribu Junaedi memulai program bedah rumah bantuan Baznas Bazis DKI Jakarta dari Pulau Sebira, Kelurahan Pulau Harapan, Sabtu (17/10). Peletakan batu pertama pembangunan rumah senilai Rp35 juta itu dilakukan bupati serta Wakil Ketua Bagian Pendayagunaan dan Pendistribusian Baznas Bazis DKI Jakarta Saat Suharto. "Harapannya lebih banyak lagi rumah yang dibantu sehingga masyarakat kurang mampu bisa menikmati...