Advertisement
#beking-praktik-ilegal
Senin , 24 Sep 2012, 04:02 WIB
Penegak Hukum Dituding Ikut Selundupkan BBM
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aparat penegak hukum seperti Kepolisian dan TNI dinilai ikut terlibat dalam praktik ilegal, terutama kegiatan penyelundupan bahan bakar minyak (BBM). Direktur Eksekutif Imparsial, Poengky Indarti, menganggap...