Foto udara kondisi jalan nasional yang putus di kawasan Silaiang, Tanah Datar, Sumatera Barat, Ahad (12/5/2024). Ruas jalan utama Padang - Bukittinggi via Padang Panjang tersebut putus akibat banjir bandang pada Sabtu (11/5) dan arus lalulintas terpaksa dialihkan ke sejumlah jalur alternatif.

BMKG Ungkap Pemicu Bencana di Sumbar

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkapkan hujan berintensitas lebat memicu terjadinya Bencana hidrometeorologi di Sumatera Barat (Sumbar). BMKG memprediksi sebagian wilayah di Sumbar masih dihantui hujan lebat hingga sepekan ke depan.  "Bencana hidrometeorologi (banjir, banjir bandang,banjir lahar hujan, dan tanah longsor) yang terjadi di Kabupaten Agam, Tanah Datar, dan Kota Padang dipicu oleh hujan dengan intensitas...

Warga melintasi banjir di Cirebon, Jawa Barat (ilustrasi). BPBD Kabupaten Cirebon melakukan evakuasi warga dari banjir di 7 kecamatan.

BPBD Cirebon Evakuasi Warga dari Banjir yang Terjadi di 7 Kecamatan

REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, melakukan evakuasi dan penanganan peristiwa banjir yang melanda tujuh kecamatan di kabupaten itu sejak Selasa (5/3/2024) malam. Kepala BPBD Kabupaten Cirebon Deni Nurcahya di Cirebon pada Rabu (6/3/2024) mengatakan bencana banjir tersebut disebabkan meluapnya debit air di sejumlah sungai, sehingga merendam pemukiman warga dengan ketinggian sekitar 20 sentimeter...