Advertisement
#bencana-nusa-tenggara-timur
Kamis , 15 Apr 2021, 23:01 WIB
Muhammadiyah Terjunkan Relawan Psikososial untuk Korban NTT
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Muhammadiyah menerjunkan relawan lokal dari Nasyiatul Aisyiyah untuk melakukan pendampingan psikososial bagi anak-anak yang terdampak bencana banjir bandang dan longsor di Nusa Tenggara Timur (NTT). Dalam keterangan tertulisnya, Kamis...