Advertisement
#berdayakan-disabilitas
Ahad , 02 Mar 2025, 12:15 WIB
Dama Kara, Brand Fashion Lokal yang tak Hanya Buat Produk Unik Tapi Berdayakan Disabilitas
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Dama Kara, brand fashion asal Bandung terus berinovasi mengahasilkan karya yang tak lekang oleh waktu. Dama Kara, mengangkat motif batik sebagai pakaian yang bisa digunakan dalam keseharian...