Advertisement
#berhadapa-hukum
Selasa , 19 Mar 2024, 10:25 WIB
Polresta Cirebon Buka Jalan Hijrah Anak Berhadapan Hukum Lewat Pesantren Kilat
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON---Polresta Cirebon mengadakan kegiatan pesantren kilat bagi Anak Berhadapan Hukum (ABH). Kegiatan yang diadakan di Masjid Syarif Hidayatullah Asrama Polisi Polresta Cirebon, Kelurahan Kaliwadas, Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon itu...