Advertisement
#berhenti-facebook
Rabu , 13 Feb 2019, 09:09 WIB
Studi Tegaskan Menghindari Facebook Timbulkan Kebahagiaan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penelitian baru di Amerika Serikat telah menemukan berhenti dari Facebook dapat membantu meningkatkan kesehatan mental. Meskipun dengan begitu pengguna mungkin kurang tahu tentang kabar yang berkembang...