Advertisement
#berita-aceh
Jumat , 10 Jan 2020, 21:06 WIB
Relawan Beri Sunat Gratis untuk Anak Kurang Mampu di Aceh
REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Sebanyak 18 orang relawan yang berlatar belakang para petugas kesehatan di Kabupaten Aceh Tengah menggelar sunat massal untuk anak-anak setempat. Mereka sekaligus meluncurkan program sunat massal...
Kamis , 05 Dec 2019, 04:18 WIB
RSUD Pecat Perawat dan Sopir Ambulans yang Pesta Sabu
REPUBLIKA.CO.ID, SUKA MAKMUE -- Oknum perawat dan supir ambulans Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Iskandar Muda Kabupaten Nagan Raya, Provinsi Aceh, dipecat setelah ditangkap polisi pada hari Senin (2/12). Keduanya ditangkap karena terkait dengan dugaan kasus pesta sabu-sabu."Perawat dan sopir ambulans yang diduga mengonsumsi sabu-sabu ini sudah dipecat," kata Direktur RSUD Nagan Raya drg. Doni Asrin di Suka...