Seorang pedagang memakai pelindung (face shield) di wajahnya usai sosialisasi alat pelindung diri (APD) bagi pedagang di Pasar Sekip Ujung, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (26/6/2020). Sosialisasi APD tersebut dilakukan agar pedagang pasar memahami pentingnya melindungi diri dan orang lain di mana sejumlah pasar di Palembang sudah tercatat menjadi klaster penyebaran COVID-19.

1.003 Kasus Warga Sumsel Positif Covid-19 Dinyatakan Sembuh

REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Sebanyak 1.003 kasus warga Sumatra Selatan yang terkonfirmasi positif COVID-19 dinyatakan selesai karena telah sembuh atau meninggal meski ada penambahan kasus baru. Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Sumatera Selatan Yusri mengatakan masih terdapat 14 kasus positif tambahan pada Jumat ini berasal dari Kota Palembang (tujuh kasus), PALI (tiga), Banyuasin (dua), serta Muara Enim dan Prabumulih...

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Erzaldi Rosman, mengirimkan pesan mengharukan kepada masyarakat Babel atas kesembuhan anak bungsunya dari vonis Covid-19.

Putri Bungsu Gubernur Bangka Belitung Sembuh dari Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID,Pangkalpinang (ANTARA) - Putri bungsu Gubernur Kepulauan Bangka BelitungErzaldi Rosman Djohandinyatakan sembuh dari Covid-19 setelah menjalani perawatan medis dan karantina mandiri di rumah. "Saya dan keluarga mengucapkan rasa syukur, terutama kepada Allah SWTatas anugerah kesembuhan Ananda kami dari virus berbahaya ini," kata Erzaldi saat mengumumkan kesembuhan putri bungsunya di Pangkalpinang, Senin (8/6). Ia mengatakan kesembuhan anaknya merupakan buah darikerja kolektif. "Kami mengucapkan terima kasih...