Rabu , 08 Jan 2025, 17:27 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Komisi VII DPR RI Saleh Partaonan Daulay mengingatkan agar kesepakatan antara pemerintah dengan DPR terkait dengan penyelenggaraan haji tahun 2025 dapat terealisasi sebagaimana mestinya.
"Tugas berikutnya adalah mengawasi dan memastikan agar semua kesepakatan antara pemerintah dan DPR dapat terealisasi sebagaimana mestinya. Kalau soal kesepakatan, setiap tahun selalu ada. Semua kesepakatannya baik. Meningkatkan kualitas pelayanan pada jamaah. Faktanya, sering...