#bibit-vaksin-merah-putih
Kamis , 13 Jan 2022, 09:37 WIB
Vaksin Merah Putih Masuki Tahap Optimalisasi Bibit Vaksin
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Direktur Utama Bio Farma Honesti Basyir menyebut pengembangan vaksin Covid-19 Merah Putih saat ini dalam tahap optimalisasi bibit vaksin. Ia menjelaskan, selepas itu barulah akan dilaksanakan uji praklinis...
Rabu , 12 Jan 2022, 16:03 WIB
Eijkman Dilebur, Kepala BRIN: Vaksin Merah Putih Masih Jalan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Laksana Tri Handoko mengatakan, pengembangan vaksin Merah Putih hingga saat ini masih berjalan. Walaupun Lembaga Biologi dan Molekuler (LBM) Eijkman telah dilebur ke dalam lembaganya. "Vaksin Merah Putih masih jalan, kalau yang protein rekombinan sekarang mencari yield yang lebih tinggi," ujar Handoko di Gedung Nusantara I, Kompleks Parlemen, Jakarta, Rabu (12/1). Ia...
Selasa , 16 Mar 2021, 13:06 WIB
LIPI Target Serahkan Bibit Vaksin Merah Putih Awal 2022
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) menargetkan akan...
Senin , 15 Mar 2021, 14:46 WIB
Eijkman akan Serahkan Bibit Vaksin Merah Putih ke Bio Farma
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga Biologi Molekuler Eijkman pada akhir Maret...
Jumat , 18 Dec 2020, 18:40 WIB
3 Lembaga Berpeluang Serahkan Bibit Vaksin Triwulan Depan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Riset dan Teknologi (Menristek) Bambang...