#blokade-rusia
Kamis , 30 Jun 2022, 13:53 WIB
Jokowi-Zelenskyy Bahas Krisis Pangan Akibat Blokade Rusia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy membahas masalah krisis pangan dan ancaman kelaparan di dunia akibat perang yang terjadi. Presiden Ukraina, Zelenskyy mengatakan,...
Senin , 02 May 2022, 16:00 WIB
Zelenskyy: Ukraina Bisa Kehilangan Puluhan Juta Ton Gandum karena Blokade Rusia
REPUBLIKA.CO.ID, KIEV -- Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy mengatakan negaranya dapat kehilangan puluhan juta ton gandum karena blokade Rusia di Pelabuhan Laut Hitam. Ia mengatakan hal ini dapat memicu krisis pangan yang bisa berdampak pada Eropa, Asia dan Afrika. "Rusia tidak mengizinkan kapal masuk atau keluar, menguasai Laut Hitam, Rusia hendak memblokir perekonomian kami sepenuhnya," kata Zelenskyy, Ahad (2/5/2022). Ukraina merupakan eksportir besar...