Advertisement
#bocah-sd-madura-naik-motor-ke-jakarta
Rabu , 22 Nov 2023, 12:38 WIB
Dua Bocah Naik Motor dari Madura Tujuan Jakarta Hanya Berbekal Rp 100 Ribu
REPUBLIKA.CO.ID, UNGARAN -- Dua bocah asal Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, nekat berboncengan sepeda motor meninggalkan kampung mereka dengan tujuan Jakarta. Keduanya sudah sampai di Kecamatan Tengaran, Kabupaten Semarang,...