#boeing-737-max-8-kembali-terbang
Kamis , 19 Nov 2020, 14:40 WIB
Boeing 737 Max Boleh Terbang, Bagaimana Garuda dan Lion Air?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Otoritas penerbangan Amerika Serikat (AS) yakni Federal Aviation Administration (FAA) sudah mencabut larangan terbang Boeing 737 Max. Dua maskapai di Indonesia yakni Garuda Indonesia dan Lion Air...
Kamis , 19 Nov 2020, 11:36 WIB
Ini Syarat Maskapai Indonesia Operasikan Boeing 737 Max 8
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Federal Aviation Administration (FAA) saat ini sudah mencabut larangan terbang pesawat Boeing 737 Max 8. Meskipun FAA sudah melakukan hal tersebut, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memastikan terdapat sejumlah syarat yang perlu dilakukan sebelum maskapai di Indonesia bisa mengoperasikan kembali Boeing 737 Max 8. “Indonesia akan mengizinkan Boeing 737 Max 8 terbang kembali setelah FAA mengeluarkan Return to Service (RTS),”...
Kamis , 19 Nov 2020, 10:27 WIB
FAA Cabut Larangan Terbang Boeing 737 Max 8
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Lembaga regulator penerbangan sipil di Amerika serikat...