Advertisement
#bola-bintan
Rabu , 27 Jan 2021, 21:08 WIB
Ini Penjelasan TNI AL Soal Bola Hitam Misterius di Bintan
REPUBLIKA.CO.ID, BINTAN -- Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) IV Tanjungpinang memastikan temuan bola hitam berukuran besar oleh warga Desa Malang Rapat, Bintan, Kepri, tidak mengandung bahaya. Kadispen Lantamal IV...