Advertisement
#bom-di-masjid-benghazi
Sabtu , 10 Feb 2018, 11:20 WIB
PBB Kutuk Pengeboman Masjid di Benghazi
REPUBLIKA.CO.ID, TRIPOLI -- Misi Pendukung PBB di Libya (UNSMIL) pada Jumat (9/2) mengutuk pengeboman masjid di Kota Benghazi, Libya Timur. Serangan yang terjadi saat shalat Jumat tersebut menewaskan dua...
Sabtu , 10 Feb 2018, 07:28 WIB
Bom Meledak di Masjid Benghazi Saat Shalat Jumat
REPUBLIKA.CO.ID, BENGHAZI -- Sedikitnya dua orang tewas dan beberapa lainnya terluka dalam sebuah pengeboman di sebuah masjid di kota Benghazi, Libya Timur, menurut sumber medis. Korban tewas disebabkan oleh dua alat peledak rakitan yang meledak di masjid Saad Ben Obadah saat shalat Jumat. Berdasarkan laporan berita TV Libya, juru bicara gubernur keamanan Benghazi, Mutaz al-Mu'tri mengatakan, dua tas yang berisi bom...