#bonus-nakes-kuwait
Kamis , 01 Apr 2021, 19:00 WIB
Infografis: Bonus Besar untuk Nakes Kuwait
REPUBLIKA.CO.ID, Kabinet Kuwait menyetujui rancangan undang-undang (RUU) memperpanjang dana yang dialokasikan untuk bonus pekerja garis depan penanganan pandemi Covid-19, termasuk tenaga kesehatan (Nakes). Bonus Nakes Kuwait - RUU memperpanjang dana senilai 600...
Selasa , 30 Mar 2021, 13:31 WIB
Kuwait Siapkan Rp 28,7 Triliun untuk Bonus Tenaga Kesehatan
REPUBLIKA.CO.ID, KUWAIT CITY -- Kabinet Kuwait menyetujui rancangan undang-undang (RUU) untuk memperpanjang kredit tambahan senilai 600 juta dinar atau setara Rp 28,7 triliun (dengan kurs Rp47,931 per dinar Kuwait). Dana tersebut bakal dialokasikan untuk bonus bagi pekerja garis depan penanganan pandemi Covid-19, termasuk tenaga kesehatan. "RUU dengan kredit tambahan dalam anggaran kementerian dan departemen pemerintah untuk tahun fiskal 2020/2021 telah diserahkan...