Adegan di film Meg 2: The Trench. Film ini mantap bertengger di puncak box office global.

Film Meg 2 Mantap Bertengger di Puncak Box Office Global

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Film Meg 2: The Trench terus membuktikan diri memiliki daya tarik bagi para penonton global dengan meraih 8,5 juta dolar AS, di 14.070 layar di 77 pasar internasional pada pekan kelima perilisannya. Meskipun di pekan kelima, film ini berhasil mempertahankan posisinya dengan hanya mengalami penurunan sebesar 47 persen.  Performa ini meningkatkan total pendapatan internasional Meg 2 menjadi 296,6 juta...

Film Avatar membuktikan kesuksesannya di box office bukan kebetulan. (ilustrasi)

Film Avatar Buktikan Kesuksesannya di Box Office Bukan Kebetulan

REPUBLIKA.CO.ID, LOS ANGELES -- Film Avatar membuat kejutan besar dalam rilis ulang box office baru-baru ini. Hal ini sekaligus membuktikan, masih ada minat dari pencinta film untuk karya tersebut, bahkan setelah 13 tahun sejak rilis aslinya. Avatar kembali ke puncak box office lebih dari satu dekade setelah menjadi film terlaris sepanjang masa. Hal ini pun membuktikan kesuksesan box office-nya tidak pernah kebetulan. Sebelumnya,...