#brigjen-endar-kembali-ke-kpk
Kamis , 06 Jul 2023, 05:36 WIB
Brigjen Endar yang Disambut Kembali ke KPK Bak Pahlawan dan Cerita Gaduh Kasus Formula E
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Flori Sidebang Riuh-rendah suara tepuk tangan puluhan pegawai KPK terdengar saat Brigjen Endar Priantoro tiba di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Rabu (5//7/2023) sore. Mereka menyambut hangat Endar...
Kamis , 06 Jul 2023, 00:47 WIB
Endar Priantoro Batal Bertemu Pimpinan KPK Usai Kembali Jabat Dirlidik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Endar Priantoro batal bertemu seluruh jajaran pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat menyambangi Gedung Merah Putih pada Rabu (5/7/2023) sore. Endar kembali menjabat sebagai Direktur Penyelidikan KPK."Hari ini saya sebenarnya ingin menghadap pimpinan bahwa saya akan melaksanakan tugas kembali," kata Endar di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, Rabu (5/7/2023).Meski demikian hanya ada dua orang pimpinan KPK yang...
Rabu , 05 Jul 2023, 20:37 WIB
Ditanya Bagaimana Hubungannya dengan Firli Bahuri, Ini Jawaban Brigjen Endar Priantoro
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Brigjen Endar Priantoro mengaku bakal bersikap profesional...