Rapat Pleno Perdana MWA ITB Bandung di RR Gedung D Kemendikbudristek Jakarta

Budi Gunadi Sadikin jadi Ketua MWA ITB, Ini Harapan Pj Gubernur Jabar Bey

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA---- Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat (Jabar) Bey Machmudin hadir dalam rapat pleno perdana Majelis Wali Amanat (MWA) Institut Teknologi Bandung (ITB) untuk menentukan ketua, wakil ketua, dan sekretaris MWA periode 2024-2029. Rapat pleno yang digelar di kantor Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) Jumat (25/4/2024) malam itu akhirnya menyepakati ketua MWA ITB 2024-2029 adalah Budi Gunadi Sadikin (Menteri...

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin.

Menkes: BPJS Kesehatan Tanggung Penyakit Pernapasan Hingga Rp 10 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menjelaskan, polusi udara menjadi faktor kematian kelima di Indonesia. Sebab, polusi udara dapat menyebabkan beberapa penyakit, seperti pneumonia, infeksi saluran pernapasan akut (ISPA), asma, dan penyakit paru obstruksi kronik (PPOK).Untuk menanggung empat penyakit pernapasan tersebut pada 2022, total biaya yang dikeluarkan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan sebesar Rp 10 triliun....