#bumi-borneo-pontianak
Jumat , 03 Mar 2023, 18:37 WIB
Bumi Borneo Bukukan 10 Kemenangan Hingga Seri 4 IBL di Solo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bumi Borneo Pontianak meraih sepuluh kemenangan hingga Seri 4 IBL 2023. Kemenangan kesepuluh diraih Bumi Borneo dengan menaklukkan Elang Pacific Surabaya 70-60 di Sritex Arena Solo, Jumat...
Selasa , 28 Feb 2023, 18:13 WIB
Rans PIK Kalahkan Bumi Borneo Melalui Buzzer Beater Tripoin
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rans PIK Basketball memenangi laga dramatis di Seri 4 IBL 2023. Satu tembakan tripoin dari Althof Satrio berbarengan dengan buzzer beater menjadi penentu kemenangan Rans 62-59 atas Bumi Borneo Pontianak di Sritex Arena Solo, Selasa (28/2/2023). Tembakan ini disambut gegap gempita oleh semua pemain Rans. Sebab mereka bisa bangkit pada momen krusial di kuarter keempat setelah kesulitan dalam...
Sabtu , 18 Feb 2023, 14:39 WIB
Bima Perkasa Sapu Bersih Kemenangan di IBL Seri 3 Surabaya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bima Perkasa Jogja mampu melakukan sapu bersih kemenangan...
Kamis , 19 Jan 2023, 21:50 WIB
Bumi Borneo Raih Kemenangan Ketiga Saat Pukul Telak Satya Wacana
REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Bumi Borneo Basketball Pontianak menorehkan kemenangan...
Senin , 31 Jan 2022, 22:45 WIB
Bumi Borneo Pecah Telor, Raih Kemenangan Pertama di IBL
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim debutan Bumi Borneo Basketball Pontianak akhirnya...