#bunuh-diri-china
Senin , 07 Nov 2022, 22:02 WIB
Perempuan Bunuh Diri di Permukiman Lockdown China
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Seorang perempuan ditemukan tewas bunuh diri di areal permukiman di Hohhot, Daerah Otonomi Mongolia Dalam, China, yang sedang jalani penguncian wilayah (lockdown).Peristiwa tersebut memicu keprihatinan warga...
Kamis , 11 Jun 2020, 14:42 WIB
Kasus Bunuh Diri Siswa di China Naik Usai Lockdown, Ada Apa?
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING-- Beberapa siswa di China kembali ke sekolah setelah mereka menjalani lockdown selama kurang lebih dua bulan, untuk mencegah penyebaran virus corona. Namun kecemasan pasca-lockdown menjadi perhatian utama pemerintah pusat. Pasalnya, media setempat melaporkan serangkaian kasus bunuh diri oleh anak muda. Jumlahnya bahkan dilaporkan meningkat setelah para siswa kembali ke sekolah. Pada pertemuan parlemen, setidaknya empat delegasi mengajukan proposal...