Advertisement
#bupati-pangandaran-guru-intimidasi
Rabu , 10 May 2023, 14:57 WIB
Diundang Bupati Pangandaran, Guru Husein: Saya tak Punya Kuasa untuk Menolak
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG — Guru aparatur sipil negara (ASN), Husein Ali Rafsanjani, akan memenuhi undangan bupati Pangandaran, Jawa Barat, untuk bertemu pada Kamis (11/5/2023). Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata mengundang Husein...
Selasa , 09 May 2023, 20:04 WIB
Tanggapi Soal Dugaan Intimidasi, Bupati Pangandaran akan Ajak Bicara Guru Husein
REPUBLIKA.CO.ID, PANGANDARAN — Kabar soal laporan dugaan pungutan liar (pungli) dan intimidasi yang disampaikan guru ASN Husein Ali Rafsanjani sampai juga ke Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata. Akun media sosial Instagram Bupati menjadi sasaran warganet soal kasus yang disampaikan guru di SMPN 2 Pangandaran, Jawa Barat, itu. Bupati mengaku baru mengetahui kabar di media sosialnya soal laporan Husein. Ia mengaku jarang...