INDEX BERITA
In Picture: Weghorst Sesumbar akan Taklukkan Liga Primer Inggris Bersama MU
Tuesday, 17 Jan 2023 14:08 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Striker rekrutan terbaru Manchester United Wout Weghorst menyebut dirinya siap beraksi lagi di kompetisi teratas Liga Inggris dengan target utama pundi-pundi gol setelah pengalaman pertamanya di Premier...
In Picture: Wout Weghorst Janji Berikan Segala Kemampuannya untuk Manchester United
Saturday, 14 Jan 2023 15:23 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pemain baru Manchester United, Wout Weghorst berjanji untuk mengerahkan seluruh kemampuannya demi membantu klub meraih target mereka musim ini. Penyerang timnas Belanda itu resmi bergabung dengan Manchester...
In Picture: Kompany Puji Peran Bruno Fernandes dan Marcus Rashford Saat MU Kalahkan Burnley
Thursday, 22 Dec 2022 23:15 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Burnley, Vincent Kompany memuji Bruno Fernandes dan Marcus Rashford berkat peran pentingnya mereka dalam kemenangan Manchester United 2-0 atas Burnley di Piala Carabou, di Stadion Old...
In Picture: Everton Boyong Dwight McNeil dari Burnley
Thursday, 28 Jul 2022 23:35 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Everton secara resmi mengumumkan perekrutan penyerang sayap Dwigth McNeil yang diboyong dari Burnley, Kamis (28/7/2022). Klub tersebut musim lalu terdegradasi dari Liga Primer Inggris. Pihak klub tak mengungkap...
In Picture: Burnley akan Tampil Berbeda di Bawah Polesan Vincent Kompany
Sunday, 24 Jul 2022 12:53 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BURNLEY -- Pelatih Burnley Vincent Kompany bersiap memimpin timnya dalam pertandingan pertama melawan Huddersfield di Divisi Championship, akhir pekan ini. Kompany akan menampilkan wajah Burnley yang berbeda dari...
In Picture: Timnya Gusur Arsenal dari Posisi Empat Besar, Conte Tertawa Puas
Monday, 16 May 2022 12:45 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Pelatih Tottenham Hotspur Antonio Conte mensyukuri kemenangan timnya dengan skor 1-0 atas Burnley pada pekan ke-37 Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, Ahad (15/5/2022). Dilansir dari...
In Picture: Livescore; Menang Tipis dari Burnley, Spurs Gusur Arsenal dari Peringkat Keempat
Sunday, 15 May 2022 20:17 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Tottenham Hotspur berhasil mengamankan tiga poin dengan kemenangan tipis melawan Burnley pada laga lanjutan Liga Primer Inggris di Tottenham Hotspur Stadium, Ahad (15/5/2022) malam WIB. Tambahan tiga...
In Picture: Pelatih Interim Burnley Jadi Manajer Terbaik Bulanan Liga Primer Inggris
Friday, 13 May 2022 02:39 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Manajer interim Burnley Mike Jackson meraih penghargaan pelatih terbaik bulanan Liga Primer Inggris untuk periode April, demikian diumumkan Liga Primer dalam lamannya pada Kamis (12/5/2022). Jackson yang...
In Picture: Susunan Pemain Burnley Vs Aston Villa: Philippe Coutinho Jadi Cadangan
Saturday, 07 May 2022 20:35 WIB
Bintang Aston Villa, Phillipe Coutinho (depan) merayakan gol dengan rekan setimnya. Ilustrasi Burnley bersiap menjamu Aston Villa di Turf Moor, Sabtu (7/5/2022) dini hari WIB. Tuan rumah mengincar poin penuh...
In Picture: Burnley Terancam Penalti Rp 1,2 Triliun Jika Terdegradasi
Thursday, 05 May 2022 18:46 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Burnley mengakui menghadapi ancaman penalti sebesar 65 juta poundsterling atau sekira Rp 1,2 triliun jika terdegradasi dari Liga Primer Inggris. Dilansir Daily Mail, Kamis (5/5/2022), tagihan...
In Picture: Tomas Soucek Selamatkan West Ham yang Nyaris Dipermalukan Burnley
Sunday, 17 Apr 2022 23:44 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tomas Soucek menyelamatkan West Ham United yang nyaris dipermalukan Burnley dan memaksakan hasil imbang 1-1 dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion London, Ahad (17/4/2022) malam. Burnley...
In Picture: 10 Tahun Bekerjasama, Burnley Pecat Sean Dyche dari Kursi Pelatih
Friday, 15 Apr 2022 22:43 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BURNLEY -- Burnley memecat manajer Sean Dyche di tengah perjuangan berat menghindari degradasi dari Liga Premier, demikian diumumkan klub Inggris itu pada Jumat.Selain Dyche, Burnley juga memberhentikan sejumlah staf...
In Picture: Burnley Terancam Degradasi, Pelatih Sean Dyche Dipecat
Friday, 15 Apr 2022 17:30 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BURNLEY -- Sean Dyche akhirnya dipecat setelah Burnley berjuang di zona degradasi Liga Primer Inggris. Saat ini, Burnley berada di peringkat 18 klasemen, empat poin dari zona aman. Mereka...
In Picture: Gundogan Puji Performa De Bruyne
Sunday, 03 Apr 2022 01:12 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ilkay Gundogan memuji Kevin de Bruyne setelah keduanya mencatatkan nama di daftar pencetak gol untuk membawa City meraih kemenangan 2-0 di Liga Inggris atas Burnley.De Bruyne...
In Picture: Mantan Bintang Chelsea Hidup Dalam Ketidakpastian di Rusia
Sunday, 27 Mar 2022 04:03 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan bintang Chelsea, Victor Moses, berada dalam ketidakpastian setelah Liga Primer Inggris menahan kepindahannya dari Rusia ke Burnley. Pemain internasional Nigeria ini masih bermain untuk Spartak Moscow, dan...
