PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP). INTP berencana untuk melakukan pembelian kembali (buyback) saham perseroan dengan jumlah sebanyak‐banyaknya Rp 3 triliun.

Pasar Berfluktuasi, Indocement Buyback Saham Rp 3 T

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Indocement Tunggal Perkasa Tbk (INTP) berencana untuk melakukan pembelian kembali (buyback) saham perseroan dengan jumlah sebanyak‐banyaknya Rp 3 triliun. INTP melakukan buyback seiring dengan kondisi pasar yang berfluktuatif secara signifikan. Produsen semen dengan merek Tiga Roda ini akan menggunakan dana dari kas internal untuk melakukan buyback. "Saat ini Perseroan memiliki permodalan dan arus kas yang baik dan...

Initial public offering / penawaran saham perdana

BEI Klaim Minat Perusahaan IPO Masih Tinggi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bursa Efek Indonesia (BEI) mengklaim minat perusahaan untuk melantai di pasar modal melalui mekanisme penawaran umum perdana atau IPO masih relatif tinggi meski ditengah masa pandemi. Sampai dengan 4 Juni 2020, terdapat 15 perusahaan yang berencana akan melakukan pencatatan saham di BEI dan bergerak pada beberapa sektor."Minat perusahaan untuk IPO masih positif dan cukup tinggi. Hal...

Layar menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), ilustrasi.

Senin , 01 Jun 2020, 20:26 WIB

BEI Prediksi New Normal Kerek Harga Saham

Bursa Efek Indonesia (BEI) menyebut jumlah emiten yang akan melakukan buyback atau pembelian kembali saham mengalami peningkatan.

Jumat , 29 May 2020, 09:10 WIB

Jumlah Emiten Buyback Saham Meningkat