#calon-jamaah-haji-2024
Rabu , 17 Apr 2024, 19:20 WIB
Manasik untuk Calhaj Bolaang Mongondouw Utara Sulut Segera Digelar
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO -- Kementerian Agama (Kemenag) segera melakukan manasik haji untuk lebih memantapkan persiapan calon jamaah haji (Calhaj) di Kabupaten Bolaang Mongondouw Utara (Bolmut), Sulawesi Utara (Sulut)."Semakin dekat, jamaah...
Rabu , 17 Apr 2024, 13:45 WIB
In Picture: Pemberian Vaksin Meningitis untuk Calon Jamaah Haji
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Calon jamaah haji melakukan vaksin meningitis di Puskesmas Pasar Minggu, Jakarta, Rabu (17/4/2024). Pemerintah mewajibkan calon jamaah haji untuk melakukan vaksin meningitis sebagai upaya mitigatif bagi jamaah haji untuk meningkatkan kekebalan tubuh dari serangan penyakit meningitis saat ibadah Haji. Prosedur vaksin tersebut dilakukan dalam kurun waktu 2 hingga 3 minggu sebelum keberangkatan. Pemeriksaan vaksin tersebut digelar tanpa pungutan...