CEO Tesla, Elon Musk, di seremoni pengantaran mobil listrik pertama buatan pabrik Tesla di Shanghai, China, Model 3, Selasa (7/1). Tesla disebut akan memakai baterai buatan CATL untuk mobil Tesla Model 3 yang diproduksi di Shanghai.

Baterai Mobil Listrik CATL Digadang Tahan 16 Tahun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Contemporary Amperex Technology Ltd (CATL) di Ningde, China, siap memproduksi baterai mobil listrik yang tahan hingga 16 tahun atau 2 juta kilometer. Baterai yang baru diluncurkan tersebut mengadopsi teknologi yang bisa melakukan perbaikan otomatis agar bisa memperpanjang usia dan mengontrol penggunaan bahan aktif litium. Baterai yang ada di pasaran saat ini yang hanya mampu bertahan selama delapan...

Tesla

Selasa , 23 Jul 2019, 16:38 WIB

Tesla Ikut Bangun Pabrik Baterai Litium di Morowali