#cederai-komitmen-negara
Senin , 29 Aug 2016, 06:50 WIB
SP3 Kebakaran Hutan, 'Mana Rasa Keadilan untuk Korban Asap?'
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota DPD asal Riau, Intsiawati Ayus menilai pemberian Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SP3) terhadap 15 perusahaan yang diduga terlibat kebakaran hutan dan lahan tidaklah adil. Terlebih,...
Selasa , 26 Jul 2016, 11:26 WIB
Penghentian Kasus Kebakaran Hutan Cederai Komitmen Negara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wahana Lingkungan Hidup Provinsi Riau (Walhi Riau) menyayangkan keluarnya surat perintah penghentian penyelidikan (SP3) terhadap 15 perusahaan terduga penyebab kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di provinsi tersebut. Surat itu, justru dinilai mencederai semangat negara menuntaskan bencana asap di Indonesia."Penegakan hukum saat ini yang kepolisiane justru mencederai semangat komitmen negara," kata Direktur Walhi Riau, Riko Kurniawan saat...