Advertisement
#cerita-kusnanto
Senin , 05 Aug 2024, 21:50 WIB
Cerita Kusananto, Penolong Bocah SD di Indramayu yang Kematiannya Masih Jadi Teka-teki
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU-- Penyebab kematian WD (10), siswa kelas tiga Sekolah Dasar Negeri (SDN) 3 Amis, Kecamatan Cikedung, Kabupaten Indramayu, hingga kini masih menjadi teka-teki. Polisi telah melakukan penyelidikan dan masih menunggu...