Wakil Bupati Tasikmalaya, Cecep Nurul Yakin, saat diwawancara wartawan di Alun-Alun Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya, Sabtu (14/1/2023).

Pemkab Tasikmalaya akan Libatkan Kiai untuk Awasi Jajanan Anak 

REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tasikmalaya akan melibatkan seluruh elemen masyarakat untuk ikut mengawasi jajanan anak. Pengawasan itu dilakukan usai ramainya kasus anak diduga keracunan jajanan chiki ngebul.  Wakil Bupati Tasikmalaya, Cecep Nurul Yakin, meminta, masyarakat untuk lebih mengawasi anak-anak agar tidak jajan sembarangan. Jajanan yang dimaksud tak hanya chiki ngebul, melainkan jajanan lain yang banyak ditemukan di lingkungan sekitar. "Jangan...

Kondisi terkini korban yang diduga keracunan chiki ngebul. (ilustrasi)

Kondisi Terkini Korban Keracunan Chiki Ngebul di Tasikmalaya

REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Dinas Kesehatan Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, menyampaikan anak yang dilaporkan keracunan jajanan chiki ngebul di sekolah pada November 2022 saat ini dalam keadaan sehat. Kepala Bidang Pengawasan Pelayanan Kesehatan dan Tempat Usaha pada Dinas Kesehatan Kabupaten Tasikmalaya, Reti Zia Dewi, mengatakan tidak ada gejala maupun mendapatkan tindakan operasi pada korban. Korban saat itu sudah pulang dari rumah...