Tsai Ing-wen (kiri)

Taiwan Pilih Ketua Parlemen Pertama dari Partai Anti-Cina

REPUBLIKA.CO.ID, TAIPEI -- Parlemen Taiwan, Senin (1/2), untuk pertama kali memilih ketua dari Partai Progresif Demokratik (DPP) yang tidak suka Cina setelah menang pemilihan umum pada bulan lalu. Su Chia-chuan segera melepaskan jabatan di partainya setelah terpilih sebagai langkah pertamanya menuju perubahan parlemen. "Ini pertama kali peralihan kekuasaan di parlemen. Masyarakat punya harapan besar terhadap parlemen baru. Jika kami mengecewakan...