Citilink telah menerima pesawat Airbus A300-900 NEO. Citilink Indonesia menghentikan sementara penerbangan dari dan menuju China.

Antisipasi Corona, Citilink Hentikan Sementara Rute China

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Maskapai berbiaya hemat atau low cost carrier Citilink Indonesia menghentikan sementara penerbangan dari dan menuju China. Direktur Utama Citilink Indonesia Novie Rianto mengatakan hal tersebut dilakukan untuk mengantisipasi penyebaran virus corona baru dari Wuhan yang sedang mewabah di China. "Citilink Indonesia melakukan pemberhentian sementara untuk penerbangan dari dan menuju China baik penerbangan reguler maupun penerbangan charter sejam 1 Februari...

Salah satu pesawat Citilink.

Citilink Targetkan 15 Juta Penumpang Hingga Akhir 2018

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Maskapai berbiaya hemat atau low cost carrier (LCC) Citilink Indonesia menargetkan 15 juta penumpang hingga akhir 2018. Vice President Corporate Secretary and CSR Citilink Ranty Astari Rachman mengatakan target tersebut mengalami kenaikan dari jumlah penumpang tahun sebelumnya.“Dengan kata lain mengalami kenaikan sebesar 25 persen jika dibandingkan dengan jumlah penumpang yang telah berhasil diangkut sepanjang tahun 2017...