Advertisement
#citilink-soekarno-hatta
Jumat , 07 Mar 2025, 13:51 WIB
Citilink Pindah Terminal di Bandara Soekarno Hatta Mulai 15 Maret
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Maskapai Citilink akan memindahkan operasional dan layanan penerbangannya dari Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta menjadi Terminal 1B untuk penerbangan domestik dan Terminal 2F untuk penerbangan internasional yang diberlakukan...