Advertisement
#citra-muslim-amerika-serikat
Ahad , 01 Jan 2023, 20:41 WIB
Survei: Citra Muslim Amerika Serikat Membaik di Tengah Melonjaknya Islamofobia
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Survei dari Brookings Institute pada 2022 menjelaskan bahwa jumlah penduduk Amerika Serikat yang memegang pandangan Islamofobia dan antisemit telah menurun. Data ini terungkap meskipun kejahatan rasial kepada Muslim...