Pemain asing CLS Knights Ashton Smith berusaha melewati penjagaan dua pemain Satria Muda Pertamina pada gim pertama semifinal IBL Pertalite 2017 di GOR Kertajaya Indah, Surabaya, Rabu (19/4).

CLS Amankan Gim Pertama Semifinal IBL Pertalite

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- CLS Knights mengamankan gim pertama semifinal IBL Pertalite 2017 setelah menaklukkan Satria Muda (SM) Pertamina 80-60 di GOR Kertajaya Indah, Surabaya, Rabu (19/4) malam. CLS butuh satu kemenangan lagi untuk memastikan lolos ke final yang digelar 4-7 Mei 2017, melawan pemenang semifinal lainnyayang mempertemukan W88.News Aspac vs Pelita Jaya EMP. Anak-anak asuh Wahyu Widayat Jati langsung tampil menekan...

Arki Wisnu melewati hadangan pemain Pacific Caesar Surabaya. SMPertamina menang 95-69 dalam pertandingan yang digelar hari Sabtu (4/3) di BritAma Arena.

Selasa , 18 Apr 2017, 17:38 WIB

Pemain Asing Berimbang, CLS Waspadai Arki

Pertalite IBL 2017

Selasa , 18 Apr 2017, 03:01 WIB

'Kesiapan Mental Penentu Juara IBL'

Kapten tim Bank BJB Garuda Bandung Diftha Pratama berusaha memasukkan bola. Garuda mengalahkan CLS Knights 75-73 pada gim pertama play-off IBL Pertalite di Surabaya, Jumat (31/3).

Jumat , 31 Mar 2017, 23:04 WIB

Bank BJB Garuda Rebut Laga Pertama Play-Off IBL

Point guard CLS Knights Mario Wuysang (memegang bola).

Jumat , 10 Mar 2017, 19:11 WIB

CLS Knights Bungkam Pacific Caesar

Pemain naturalisasi CLS Knights Jamarr Andre Johnson (kanan).

Senin , 06 Mar 2017, 22:54 WIB

CLS Knights Masih Cari Pemain Asing Baru

Point guard CLS Knights Arif Hidayat (tengah) saat melakukan fast break ke pertahanan Bank BJB Garuda Bandung.

Senin , 27 Feb 2017, 01:30 WIB

Garuda Gagal Jegal CLS Knights

Point guard NSH Jakarta Gary Jacobs (kanan) dijaga oleh point guard CLS Knights Arif Hidayat.

Ahad , 19 Feb 2017, 18:52 WIB

Hanya dengan Satu Pemain Asing, NSH Sulitkan CLS

Antonius Ferry Rinaldo

Senin , 13 Feb 2017, 13:58 WIB

Inal Akui Kekalahan Aspac dari CLS Knights

Wahyu Widayat Jati

Senin , 13 Feb 2017, 13:52 WIB

Coach Wahyu Puji Semangat Para Pemain CLS Knights

Guard CLS Knights Katon Adjie Baskoro (kanan) berusaha melewati pemain Bima Perkasa Jogjakarta dalam pertandingan Seri III IBL Pertalite di GOR Sahabat Semarang, Jumat (10/2).

Kalahkan Bima Perkasa, CLS Mantap di Puncak Divisi Merah

REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Juara bertahan Indonesian Basket League (IBL) CLS Knights Surabaya tampil perkasa ketika menghadapi Bima Perkasa Jogja pada Seri III IBL Pertalite 2017. CLS memetik kemenangan dengan skor akhir cukup telak 74-47, di GOR Sahabat, Semarang pada Jumat (10/2) siang.  Hasil ini memantapkan posisi CLS di puncak klasemen Divisi Merah. Dari lima gim sejak Seri I, tim asuhan...