Pemain Barcelona Marc Guiu (Kiri) berjalan saat para pemain Athletic Bilbao merayakan gol ketika kedua tim berhadapan di prempat final Copa del Rey. Bilbao menang 4-2.

Ulang Pernyataan yang Sama, Xavi Siap Hengkang Jika Barcelona tanpa Trofi di Musim Ini

REPUBLIKA.CO.ID, BILBAO -- Xavi Hernandez kembali membahas potensi dirinya hengkang dari Barcelona. Ini setelah Barca meraih hasil buruk di Copa del Rey musim 2023/24. Barca sudah tersingkir dari turnamen tersebut. Blaugrana bertemu tuan rumah Athletic Bilbao di perempat final Copa del Rey. Raksasa Katalunya takluk 2-4 dari Bilbao di Stadion San Memes, Kamis (25/1/2024) dini hari WIB. "Saat hasil undian keluar, saya...

Real Madrid Vs Osasuna di final Copa del Rey 2023. Duel adu tajam striker Madrid Karim Benzema kontra striker Osasuna Kike (kanan)

Infografis Real Madrid Vs Osasuna: Berburu Gelar Pertama

REPUBLIKA.CO.ID, Real Madrid Vs OsasunaFinal Copa del ReyAhad (7/5/2023) Pukul 03.00 WIBEstadio de La Cartuja,...