#cuaca-panas-terik
Selasa , 07 May 2024, 17:02 WIB
Hadapi Cuaca Panas Ekstrem, Sekolah di Aceh Inisiasi Belajar di Ruang Terbuka
REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Sekolah Dasar Negeri (SDN) 16 di Kota Banda Aceh menginisiasi proses belajar di ruang terbuka sebagai langkah menghadapi cuaca ekstrem (suhu panas) yang terus melanda...
Senin , 06 May 2024, 16:41 WIB
Penjelasan BMKG Terkait Panas Terik yang Terjadi Saat Ini
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan cuaca panas yang terjadi di Indonesia saat ini diakibatkan adanya gerak semu matahari. Fenomena tersebut merupakan siklus yang biasa terjadi setiap tahunnya. Prakirawan Cuaca BMKG, Muhammad Irsal Yuliandri menjelaskan fenomena ini biasa terjadi pada bulan Maret hingga Juli yang dimana posisi matahari tidak jauh dari belahan bumi utara. Ia menambahkan kondisi cuaca...
Kamis , 21 Mar 2024, 20:27 WIB
Waspada, Hujan Disusul Cuaca Panas Terik Berpotensi Tingkatkan Kasus DBD
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan menyoroti bahaya cuaca panas...
Sabtu , 30 Sep 2023, 18:30 WIB
Sabar Ya, BMKG Prakirakan Cuaca Panas Terik Berlangsung Sampai Oktober
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG)...
Senin , 31 Oct 2022, 17:31 WIB
Bandung Sepekan Panas Terik, Ini Penjelasan BMKG
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Selama satu pekan ini di Kota Bandung...