Pasien cuci darah di Klinik Hemodialisis Tidore, Jakarta. Anemia pada pasien hemodialisis harus diatasi untuk tekan risiko kematian.

Kalau tak Diatasi, Anemia Bisa Sebabkan Kematian Pasien Hemodialisis

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Salah satu efek samping pasien gagal ginjal yang melakukan hemodialisis atau cuci darah adalah anemia. Bila tidak diatasi, anemia pada pasien hemodialisis akan menyebabkan kematian."Angka kematian pada orang hemodialisis, terutama oleh penyakit kardiovaskular 42 persen," jelas Prof dr Rully MA Roesli PhD SpPD-KGH, dalam acara edukasi kesehatan daring bertema "Manajemen Anemia: Mengurangi Tingkat Transfusi Darah" yang...

Pasien Cuci Darah

Layanan Cuci Darah Pasien JKN-KIS Semakin Mudah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) yang mengalami gagal ginjal dan harus menjalani cuci darah, tak perlu khawatir dengan simpang siur informasi yang beredar. Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan memastikan peserta JKN-KIS tetap memperoleh pelayanan cuci darah sesuai ketentuan yang berlaku. “Per 1 Januari 2018, surat rujukan ke Fasilitas Kesehatan Rujukan Tingkat Lanjutan (FKRTL) berlaku...