Advertisement
#danur-2
Jumat , 23 Mar 2018, 13:29 WIB
Strategi Manoj Punjabi untuk Film Danur 2: Maddah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Film Danur 2: Maddah maju tanggal tayangnya menjadi 28 Maret, setelah sebelumnya dijadwalkan tayang pada 29 Maret 2018. Produser film Manoj Punjabi menjelaskan, keputusan pemajuan tanggal...
Jumat , 23 Mar 2018, 13:13 WIB
Danur 2, Ketika Risa Harus Melihat Lebih Dalam
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Risa (Prilly Latuconsina) masih sering terserang mimpi buruk diburu hantu perempuan di rumah almarhum neneknya. Kegelisahan itu namun dia simpan sendiri untuk membuat adiknya Riri lebih tenang.Suatu hari, dia menyambut kepindahan keluarga pamannya, Ahmad (Bucek Depp), di Bandung. Dengan keberadaan keluarga Ahmad, Risa dan Riri merasa dekat dengan keluarga sebab ayah dan ibunya meninggalkan mereka ke...