Advertisement
#defoe-diet-vegan
Selasa , 28 Mar 2017, 09:47 WIB
Defoe Lakukan Diet Vegan untuk Perpanjang Karier
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON – Pada usia ketika kebanyakan pemain sepak bola mulai mereda, Jermain Defoe justru tengah menikmati kebangkitan kariernya. Striker berusia 34 tahun itu kini tengah melakukan diet vegan...